Sarat Makna! Menu Daging Ayam Kampung Ini Selalu Ada di Perayaan Imlek, Bikin Hubungan Keluarga Makin Erat

Jumat 26-01-2024,11:00 WIB
Reporter : Denden Rusyadi
Editor : Usep Saeffulloh

 

2. Rendang Ayam Kampung

Rendang ayam kampung menjadi menu yang nyaris wajib dihidangkan saat imlek.

Rasanya yang gurih dan kaya akan rempah membuatnya cocok untuk dihidangkan saat tahun baru imlek.

Berikut ini adalah bahan dan cara membuatnya

Bahan-bahan:

- 1 ekor ayam kampung, bisa dipotong sesuai dengan selera

- Beri santan ecukupnya santan 

- 2 batang serai 

- 1 lembar daun kunyit 

- 5 lembar daun salam

- 3 lembar daun jeruk

- Gula merah secukupnya

- Garam dan gula pasir secukupnya

- Ketumbar bubuk ½ sendok teh

- Pala bubuk

Kategori :