Kenapa Pemain Muda Resmi Tinggalkan Persib, Bergabung dengan Tim Ini dengan Alasan yang Rasional

Kamis 04-01-2024,13:10 WIB
Reporter : Usep Saeffulloh
Editor : Usep Saeffulloh

Kenapa Pemain Muda Resmi Tinggalkan Persib, Bergabung dengan Tim Ini dengan Alasan yang Rasional

BANDUNG, RADARTASIK.COM — Secara resmi pemain muda tinggalkan Persib sejak akhir 2023.

Pemain muda resmi tinggalkan Persib karena harus bergabung dengan tim lain dengan alasan yang rasional.

Pemain muda Persib tersebut tinggalkan Persib untuk sementara waktu.

BACA JUGA: Bobotoh Persib Ngakak Saat Achmad Jufriyanto Lawan Dedi Kusnandar di Kuis SibTacToe yang Seru

BACA JUGA: Darurat Lini Pertahanan Jelang Laga Melawan AC Milan dan Lazio, Jose Mourinho: Bila Perlu Lukaku Jadi Bek

Adapun pemain muda resmi tinggalkan Persib Bandung itu adalah kiper muda Persib Fitrah Maulana.

Ya Fitrah Maulana tinggalkan Persib untuk bergabung dengan tim nasional Indonesia U-20.

Pemain muda Persib ini tinggalkan Persib untuk mengikuti pemusatan latihan timnas Indonesia U-20.

Lokasi pemusatan latihan timnas Indonesia U-20 dilaksanakan di Jakarta, sejak 30 Desember 2023 hingga 28 Januari 2024.

BACA JUGA: AS Roma Pakai Formasi 2-4-4 saat Kalahkan Cagliari, Ini Penjelasan Jose Mourinho

BACA JUGA: Jose Murinho: Saya Telah Menang di Banyak Klub, Namun Tidak Satupun dari Mereka Seperti Fans AS Roma

Ada 3 event besar yang akan diikuti timnas Indonesia U-20 yaitu Piala AFF U-19 2024, Kualifikasi AFC Cup U-20 2025 dan Piala Dunia U-20 Cile 2025.

"Alhamdulillah, saya sangat senang karena ini memang yang ditunggu-tunggu dari dulu,” ujar Fitrah Maulana, Kamis 4 Januari 2024 dilansir dari laman resmi Persib.

“Sejak bermain sepakbola, saya ingin menjadi pemain tim nasional," kata Fitrah Maulana.

Kategori :