Pedestrian Cihideung: Malioboro Kota Tasikmalaya yang Diharapkan Lebih Tertata

Pedestrian Cihideung: Malioboro Kota Tasikmalaya yang Diharapkan Lebih Tertata

Suasana Pedestrian Cihideung Kota Tasikmalaya masih dipadati PKL yang melapak dengan tenda di sepanjang ruang pejalan kaki, Minggu 4 Agustus 2024. firgiawan / radar tasikmalaya--

BACA JUGA:Mengintip Pesona Curug Nangka, Air Terjun Indah di Kaki Gunung Salak

“Ornamen dan hiasan di sini mirip Malioboro Jogja. Jadi, tak perlu jauh-jauh ke Malioboro, cukup ke Tasikmalaya. Tapi, pedagang nakal yang mengganggu jalur pejalan kaki harus ditertibkan agar tidak membuat jalan sempit dan macet.”

Pengunjung berharap pedestrian ini dapat semakin ditata, sehingga benar-benar menjadi ikon seperti Malioboro, yang menarik lebih banyak wisatawan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: