Menantikan Wajah Baru Persib Setelah Dirotasi Bojan Hodak untuk Laga Lawan Bhayangkara FC

Menantikan Wajah Baru Persib Setelah Dirotasi Bojan Hodak untuk Laga Lawan Bhayangkara FC

Persib kemungkinan besar akan melaksanakan rotasi pemain untuk lawan Bhayangkara FC di pekan ke-30 Liga 1 2023/2024. Foto: Persib--

Menantikan Wajah Baru Persib Setelah Dirotasi Bojan Hodak untuk Laga Lawan Bhayangkara FC

BANDUNG, RADARTASIK.COM— Wajah baru Persib jelang laga melawan Bhayangkara FC dinantikan Bobotoh.

Karena pelatih Persib Bojan Hodak akan melakukan rotasi saat Persib untuk melawan Bhayangkara FC pada laga pekan ke-30, Kamis 28 Maret 2024, mulai pukul 20.30 WIB.

Persib melakukan rotasi pemain karena ada beberapa pemain yang absen saat Persib lawan Bhayangkara FC.

BACA JUGA: Daftar Jenis Obat dan Aturan Pakainya Saat Bulan Ramadhan, Minum Obat Jadi Ga Perlu Bingung Lagi

BACA JUGA: Ini Aturan Minum Obat di Bulan Ramadhan, Anda yang Dalam Masa Pengobatan dan Sedang Berpuasa Wajib Tahu

Laga Persib vs Bhayangkara FC dilaksanakan di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung.

Karena beberapa pemain Persib akan absen untuk laga Persib lawan Bhayangkara FC karena berbagai alasan.

Persib akan kehilangan Marc Klok yang terkena akumulasi kartu kuning. Lalu, Dedi Kusnandar yang terkena hukuman bertanding karena kartu merah.

Sedangkan Rachmat Irianto dipanggil timnas Indonesia untuk kualifikasi Piala Dunia 2026.

BACA JUGA: Disdukcapil Tasikmalaya Terus Gulirkan Ramadhan On The Spot, Permudah Pelayanan Administrasi Kependudukan

BACA JUGA: Mantan Wakil Direktur Rai Sport: Pembebasan Francesco Acerbi Aib Bagi Sepak Bola Italia

Edo Febriansah juga membela timnas Indonesia di kualifikasi Piala Dunia 2026.

Pun dengan kiper Persib Kevin Mendoza yang membela timnas Filipina.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: