Nih Tempat Ngabuburit di Tasikmalaya Favorit di Bulan Ramadhan 2024, Ketahui Lokasinya!

Nih Tempat Ngabuburit di Tasikmalaya Favorit di Bulan Ramadhan 2024, Ketahui Lokasinya!

Nih tempat ngabuburit di Tasikmalaya favorit di bulan Ramadhan 2024, ini lokasinya! Foto: Depan Pasar Rancabakung Karangnunggal.-Suryadi/radartasik.disway.id-

BACA JUGA:Penadah Komplotan Pencuri Motor di Tasikmalaya Juga Diciduk Polisi, 8 Unit Motor Berhasil Diamankan

Meskipun di tengah perkotaan, Alun-alun Kota Tasikmalaya menawarkan suasana yang sejuk karena di sekitarnya terdapat pohon rindang.

Kemudian, di sekitar alun-alun tersebut banyak menjual jajanan dan takjil yang cocok untuk buka puasa di rumah.

3. Alun-alun Dadaha Kota Tasikmalaya

Alun-alun Dadaha Kota Tasikmalaya menjadi spot ngabuburit favorit di bulan Ramadhan.

BACA JUGA:Penadah Komplotan Pencuri Motor di Tasikmalaya Juga Diciduk Polisi, 8 Unit Motor Berhasil Diamankan

Alun-alun Dadaha Kota Tasikmalaya menjadi tempat yang cocok untuk menghabiskan waktu sore bersama keluarga maupun teman.

Namun berdasarkan penelusuran radartasik.com, Alun-alun Dadaha Kota Tasikmalaya masih ditutup dan belum terbuka untuk umum, padahal pembangunan alun-alun sudah rampung.

Meskipun ditutup, di awal bulan Ramadhan 2024 ini banyak masyarakat yang sudah ngabuburit di Alun-alun Dadaha Kota Tasikmalaya tersebut.

4. Alun-alun Singaparna Tasikmalaya

BACA JUGA:Beraksi Pakai Jas Hujan, Bawa Pistol Mainan dan Pisau, Komplotan Pencuri Motor Diciduk Polisi di Tasikmalaya

Warga Singapura kini mempunyai alun-alun yang estetik dan instagramable yakni Alun-alun Singaparna Tasikmalaya.

Alun-alun Singaparna juga menjadi tempat yang cocok untuk ngabuburit selama bulan Ramadhan 2024.

Alun-alun Singaparna kini cukup betah karena tempatnya sudah direvitalisasi sehingga lingkungannya bersih dan nyaman.

Tak hanya itu, di sekitar Alun-alun Singaparna terdapat banyak penjual kuliner yang cocok untuk buka puasa.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber