Cara Membuat Kue Lidah Kucing Tidak Ribet, Sajian Pas untuk Takjil Ramadhan

Cara Membuat Kue Lidah Kucing Tidak Ribet, Sajian Pas untuk Takjil Ramadhan

Berikut cara membuat kue lidah kucing tidak ribet. Kue yang pas untuk sajian Ramadhan 2024.-Ilustrasi-

5. Proses Pemanggangan

- Panggang adonan lidah kucing yang telah dicetak ke dalam oven yang sudah dipanaskan sebelumnya pada suhu 175°C

BACA JUGA: Disapu Angin Kencang, Berapa Kerugian Kerusakan di Kawasan Objek Wisata Galunggung yang Sekarang Ditutup

- Tunggu selama 15 menit atau hingga warna kue berubah menjadi keemasan.

6. Langkah Penyimpanan

- Setelah kue lidah kucing matang, angkat kue dari oven dan biarkan dingin sejenak.

- Simpanlah kue lidah kucing ke dalam toples yang kedap udara demi menjaga kelezatannya tetap awet.

Kue Lidah Kucing pun siap untuk disajikan dan dinikmati bersama keluarga serta tamu yang berkunjung, bisa sebagai takjil bahkan juga untuk sajian lebaran.

Dengan tekstur yang renyah dan cita rasa yang lezat, kue kering ini pasti akan menjadi favorit di tengah-tengah hidangan takjil ramadhan di rumahmu.

Dengan menggunakan resep yang sederhana ini, kamu dapat menciptakan kue lidah Kucing yang lezat dan memikat selera tanpa ribet.

Manfaatkan waktu senggangmu untuk membuat kue kering yang spesial ini, dan makanan takjil kamu jadi lebih bervariasi.

Selamat mencoba dan selamat menikmati hidangan kue lidah kucing.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: