Review Lengkap Lenovo Ideapad Slim 5i Spesifikasi Unggul di Kelasnya

Review Lengkap Lenovo Ideapad Slim 5i Spesifikasi Unggul di Kelasnya

Review Lengkap Lenovo Ideapad Slim 5i Spesifikasi Unggul di Kelasnya--

Dengan RAM 16GB DDR5-5600 yang dapat di-upgrade hingga 32GB dan penyimpanan SSD M.2 2280 PCIe® 4.0×4 NVMe® 512GB yang dapat di-upgrade, Lenovo Ideapad Slim 5i menawarkan performa multitasking yang lancar dan ruang penyimpanan yang luas untuk semua file dan aplikasi Anda.

Bagi Anda yang gemar bermain game atau mengerjakan desain grafis, Lenovo Ideapad Slim 5i dilengkapi dengan kartu grafis NVIDIA® GeForce RTX™ 4050 6GB GDDR6.

BACA JUGA:Dispora Dukung Kantor Damkar Kota Banjar Jadi Tempat Wisata Edukatif

Dengan Boost Clock hingga 2370MHz dan TGP 100W, laptop ini mampu menjalankan game terbaru dan aplikasi desain dengan lancar.

Fitur Tambahan Konektivitas dan Kemudahan Penggunaan

Lenovo Ideapad Slim 5i juga dilengkapi dengan berbagai fitur tambahan yang meningkatkan kemudahan penggunaan, seperti keyboard 4-Zone RGB Backlit, kamera FHD 1080p dengan E-shutter untuk privasi yang lebih baik, dan baterai 80Wh yang tahan lama.

Untuk konektivitas, laptop ini menawarkan Wi-Fi® 6E, Bluetooth 5.1, berbagai port USB dan HDMI®, serta card reader.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: