Ini Klasemen Persib Tahun 2023 Setelah Ditahan Imbang Bali United, Lini Serang Persib Kembali Disorot

Ini Klasemen Persib Tahun 2023 Setelah Ditahan Imbang Bali United, Lini Serang Persib Kembali Disorot

Ini klasemen Persib tahun 2023 setelah ditahan imbang Bali United. Pemain asing baru Persib Stefano Beltrame bermain di laga Persib vs Bali United di pekan ke-23 Liga 1 2023/2024. Foto: Persib --

Ini Klasemen Persib Tahun 2023 Setelah Ditahan Imbang Bali United, Lini Serang Persib Kembali Disorot

BANDUNG, RADARTASIK.COM— Persib ditahan imbang 0-0 oleh Bali United dalam laga pekan ke-23 Liga 1 2023/2024.

Laga pekan ke-23 antara Persib vs Bali United digelar di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Senin 18 Desember 2023.

Sampai laga berakhir, Persib dan Bali United tidak mampu mencetak gol.

BACA JUGA: Terbit Formula Harga Dasar BBM Tertentu, Harga Solar Subsidi Jadi Berapa?

BACA JUGA: 4 Keunggulan Big Screen TV Samsung, Salah Satunya Pengalaman Sinematik di Bioskop Rumahan

Hasil laga Bali United vs Persib pun berakhir imbang 0-0 hingga kedua tim berbagai poin 1.

Dengan tambahan 1 poin tersebut, maka posisi Persib di klasemen Liga 1 2023/2024 tetap berada di urutan ke-3 dengan 40 poin.

Tambahan 1 poin bagi Bali United juga membuat Bali United tetap berada di posisi kedua klasemen Liga 1 dengan 41 poin.

Sementara hasil imbang Persib dari Bali United membuat Persib sampai saat ini belum mampu mengalahkan Bali United, termasuk dalam 6 laga terakhir.

BACA JUGA: Penting! 4 Hal Terkait Garansi TV Agar Tidak Menyesal di Kemudian Hari

BACA JUGA: Ini Mobil Honda Terlaris Setelah Brio, Model Civic Type R Terbuncit

Bahkan, Persib juga tak mampu mencetak gol dalam 3 laga terakhir yang dilalui hingga lini serang Persib kembali disorot.

Sebelumnya, Persib dikalahkan Persik Kediri 0-2 dan ditahan imbang PSM Makkassar di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Kota Bandung.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: