Gercep, Persib Tebus Bek Persija saat 2 Pemain Bertahan Cedera Parah, Ada Peran Besar Achmad Jufriyanto
Ilustrasi logo Persib Bandung. Image: Persib--
Gercep, Persib Tebus Bek Persija saat 2 Pemain Bertahan Cedera Parah, Ada Peran Besar Achmad Jufriyanto
BANDUNG, RADARTASIK.COM — Transfer Persib menyesuaikan dengan kebutuhan tim. Terutama kemauan pelatih.
Saat 2 pemain bertahan cedera parah, gercep Persib tebus bek Persija meskipun sang pemain masih terikat kontrak dengan klub Macan Kemayoran tersebut.
Langkah Persib tebus bek Persija tersebut karena posisi bek kiri Persib saat itu keropos.
Dua pemain yang bermain di posisi bek kiri tersebut mengalami cedrera parah, bahkan patah tulang kaki saat itu.
Di bursa transfer tengah musim 2022/2023, Persib tebus bek Persija.
Aksi Persib tebus bek Persija di akhir-akhir penutupan bursa transfer tengah musim Liga 1 2022/2023 mengagetkan Bobotoh dan The Jak Mania.
Profil bek Persija yang ditebus Persib tersebut bukan kaleng-kaleng.
BACA JUGA: CEPAT Dapatkan Saldo OVO Gratis dari Allofresh Sekarang Juga, Promo Spesial Ini Akan Segera Berakhir
Bek Persija itu berlabel timnas Indonesia. Dia pernah menjadi andalan timnas Indonesia saat dilatih Luis Milla.
Di timnas era Luis Milla itu, bek Persija Jakarta Rezaldi Hehanussa bermain agresif di sisi kiri pertahanan timnas Indonesia.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: