CARA Bergabung Sebagai Merchant OVO, Simak Dokumen yang Harus Dipersiapkan

CARA Bergabung Sebagai Merchant OVO, Simak Dokumen yang Harus Dipersiapkan

Ilustrasi logo OVO.-OVO-

CARA Bergabung Sebagai Merchant OVO, Simak Dokumen yang Harus Dipersiapkan

JAKARTA, RADARTASIK.COM - Mau bergabung sebagai merchant OVO, simak artikel ini hingga selesai.

Bergabung sebagai merchant OVO sangat banyak keuntungannya.

Jika Anda melakukan pendaftaran sebagai merchant OVO, maka akan secara otomatis Anda akan menjadi mitra Grab Food atau mitra Grab Mart Merchant.

Untuk bisa bergabung sebagai merchant OVO, pendaftaran bisa dilakukan secara mandiri melalui perangkat android kamu.

BACA JUGA:Indahnya Pantai Pelabuhan Ratu dan Tempat Peristirahatan Presiden Soekarno, Surganya Peselancar Dunia

Pada artikel ini akan dibahas cara bergabung sebagai merchant OVO untuk perorangan atau usaha milik sendiri.

Untuk bergabung merchant OVO perorangan, nantinya pembayaran menggunakan QRIS.

Untuk lebih jelasnya berikut ini cara pendaftaran untuk merchant OVO perorangan:

1. Anda terlebih dahulu harus mengunduh aplikasi GrabMerchant dari Play Store maupun App Store.

BACA JUGA:Yod Mintaraga Menipis Isu Penggembosan Partai Golkar Jabar

2. Anda harus melakukan pengunduhan aplikasi GrabMerchant tersebut agar bisa melakukan pendaftaran sebagai merchant OVO perorangan.

Setelah Anda mendownload aplikasi GrabMerchant, berikut ini dokumen yang harus dipersiapkan:

1. Siapkan nomor handphone dan email aktif pemilik usaha.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: ovo