Jadi Starter, Mantan Pemain Persib Gagal Bawa PSS Sleman Menang Lawan PSIS Semarang, Laga Kedua Kandang Imbang

Jadi Starter, Mantan Pemain Persib Gagal Bawa PSS Sleman Menang Lawan PSIS Semarang, Laga Kedua Kandang Imbang

Jadi starter, mantan pemain Persib gagal bawa PSS Sleman menang lawan PSIS Semarang, laga kedua kandang imbang.-pss sleman-

Jadi Starter, Mantan Pemain Persib Gagal Bawa PSS Sleman Menang Lawan PSIS Semarang, Laga Kedua Kandang Imbang

SLEMAN, RADARTASIK.COM - Mantan pemain Persib gagal membawa PSS Sleman menang lawan PSIS Semarang.

Mantan pemain Persib Kim Jeffrey Kurniawan hanya mampu membawa PSS Sleman bermain imbang dengan PSIS Semarang.

Pelatih PSS Sleman Marian Mihail menurunkan Kim Jeffrey Kurniawan sebagai starter pada saat melawan PSIS Semarang.

Mantan pemain Persib Kim Jeffrey Kurniawan diturunkan untuk menambah amunisi lini tengah PSS Sleman.

BACA JUGA:Rileks dan Bugar Bersama Hotel Horison Tasikmalaya, Yuk Ikut Yogalogi Setiap Sabtu!

Namun, Kim Jeffrey Kurniawan dan kawan-kawan tak mampu memberikan kemenangan bagi PSS Sleman.

Padahal, PSS Sleman bermain di hadapan pendukungnya sendiri di Stadion Maguwoharjo, Sleman.

Pertandingan PSS Sleman melawan PSIS Semarang merupakan laga pekan keempat Liga 1 2023/2024.

Pertandingan berjalan sengit, tim tamu PSIS Semarang mampu mencetak gol terlebih dahulu melalui Carlos Fortes di menit 24.

BACA JUGA:PENGUMUMAN Buat Warga Kota Tasikmalaya yang Terlewati Jalan Tol Getaci Bakal Dapat Ganti Untung!

Kemudian, tim tuan rumah PSS Sleman menyamakan kedudukan melalui gol Kei Sano pada menit 43+3.

Selanjutnya, PSIS Semarang kembali unggul atas PSS Sleman melalui gol Gali Freitas di menit 57.

PSS Sleman kembali menyamakan kedudukan di menit ke-78 melalui gol Jihad Ayoub.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: