TINGGALKAN Persib, Impian Marc Klok Terwujud Menghadapi Lionel Messi dan Timnas Argentina
Gelandang Persib Marc Klok saat memakai jersey ketiga Persib. Foto: Persib--
“Ini menjadi ujian yang bagus untuk memperlihatkan kepada dunia bagaimana permainan tim, apakah kami layak untuk bertanding dan menunjukkan level kami,” ujarnya.
“Jadi, ini akan jadi ujian bagus bagi kami dan mencari pengalaman dari pertandingan ini,” kata Marc Klok lagi.
Bentrok Marc Klok vs Lionel Messi
Bentrok Marc Klok vs Lionel Messi di lini tengah saat timnas Indonesia menghadapi timnas Argentina 19 Juni 2023 nanti akan mendapatkan perhatian publik.
Gelandang Persib Marc Klok adalah andalan lini tengan timnas Indonesia di era pelatih Shin Tae Yong atau STY.
BACA JUGA: INI BARU KEREN Air Laut Jadi Air Minum Warga Pulau Penyengat
Jadwal laga timnas Indonesia vs timnas Argentina dilaksanakan di Stadion Utama Gelora Bung Karno atau SUGBK, Jakarta.
Secara keseluruhan, Persib mengirimkan 4 pemain ke timnas Indonesia yang akan melaksanakan 2 FIFA Match Day Juni 2023.
Sebelum timnas Indonesia melawan timnas Argentina, anak asuh Shin Tae Yong akan menghadapi timnas Palestina di Stadion Utama Gelora Bung Tomo atau SUGBT Surabaya, Jawa Timur pada 14 Juni 2023.
Menariknya, ada legenda Persib di balik bentrok Marc Klok vs Lionel Messi nanti di SUGBK dan timnas Indonesia vs timnas Palestina di SUGBT.
Legenda Persib di balik bentrok Marc Klok vs Lionel Messi yaitu Nova Arianto atau ’Si Suster Ngesot’.
Nova Arianto adalah bek Persib di periode 2011-2014. Namun dia sudah tidak bermain lagi di Persib saat Persib juara Liga Super Indonesia.
Legenda Persib Nova Arianto saat ini satu-satunya asisten pelatih lokal di skuad Shin Tae-yong.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: