Ini Alasan Biksu Thudong ‘Angkat’ Jempol Kaki dan Tangan Saat Tiba di Tegal

Ini Alasan Biksu Thudong ‘Angkat’ Jempol Kaki dan Tangan Saat Tiba di Tegal

Para Biksu Thudong saat disambut di Kementerian Agama Republik Indonesia beberapa waktu lalu.-Foto:tangkapanlayar/dok kemenag ri-

TEGAL, RADARTASIK.COM - 32 orang biksu Thudong yang sedang berjalan kaki menuju Candi Borobudur Magelang, tepatnya di Klenteng Liong Hok Bio. Sangat terharu dengan penyambutan masyaraat, sampai-sampai mereka 'angkat' jempol kaki dan tangan untuk menggambarkan keramahan masyarakat Indonesia.

Pada hari Rabu 24 Mei 2023, ke-32 orang biku ini sudah sampai di Tegal. Mereka sangat kagum sampai-sampai ‘angkat’ jempol kaki dan tangan kepada masyarakat Tegal yang begitu ramah menyambut kehadiran mereka.

Bhante Wawan yang kerap disapa Bhante Kanthadammo menyampaikan rasa terima kasihnya pada masyarakat Tegal yang sudah menyambut mereka dengan penuh rasa toleransi.

BACA JUGA:Meski Sudah Tak Muda Lagi, Persija Jakarta Perpanjang Kontrak Dua Mantan Pemain Persib Bandung, Siapakah Dia?

Bahkan sepanjang perjalanan di Pulau Jawa, para biksu thudong dari Thailand ini betul-betul merasakan keramahan dari masyarakat Indonesia.

“Kami sangat terharu dan mengucapkan terima kasih. Orang di sini baik-baik,” tutur Bhante Wawan pada saat tiba di Kabupaten Tegal, tepatnya di Pantai Purwahamba Indah.

Thudong merupakan sala satu ritul jalan kaki yang dilaksanakan para biksu dari Thailand dan Malaysia juga ad biksu dari Indonesia. 

BACA JUGA:TERUNGKAP Alasan Marc Klok Tinggalkan Persib Sangat Terang Benderang, Ada Kaitannya dengan Tim Terkuat Dunia

Banthe Wawan salah satu biksu asal Indonesia yang ikut dalam rombongan ini, menyampaikan bila dengan berjalan kaki menjadi salah saru cara juga untuk memperkenalkan bahwa di Indonesia juga masih ada para biksu yang jumlahnya memamang tidak banyak.

Serta menyampaikan juga bahwa di Indonesia masih ada umat Buddha.

Kedatangan para biksu thudong di Tegal menjadi pusa perhatian masyarakat. Banyak masyarakat yang ingin tahu bahkan menunggunya di pinggir jalan.

BACA JUGA:Kiamat versi Muslim dan Nasrani Yakini Ada Isa Al-masih, Ya’juj dan Ma'juj atau Gog dan Magog

Tidak sdikitnya juga masyarakat yang merekan aksi jalan kaki para biksu ini.

Beberapa waktu lalu Kementerian Agama Repubilk Indonesia juga menyampaikan bahwa ritual biksu thudong para biksu yang akan melewati beberapa wilayah di Indonesia khususnya di pulau Jawa.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: