Persib Coret Pemain Muda Berlabel Timnas yang Punya Harga Pasaran Transfer Rp 1,74 Miliar, Ini Alasannya

Persib Coret Pemain Muda Berlabel Timnas yang Punya Harga Pasaran Transfer Rp 1,74 Miliar, Ini Alasannya

Ilustrasi logo Persib. Foto: Persib--

Cedera yang didapatkan David Rumakiek didapatkannya musim lalu atau Liga 1 2022/2023.

Mantan bintang Persipura ini musim lalu berkutat dengan cedera parah. Saat ini masih dalam proses pemulihan cedera.

BACA JUGA: 3 Nama Jalan di Tasik Bakal Diganti, 2 Nama Jalan Lama dan 1 Nama Jalan Baru

BACA JUGA: Jika PPDB Jabar 2023 Alami Masalah, Ini Alur Pengaduan Orang Tua, Syaratnya Mudah

Di Persib, David Rumakiek menempati posisi bek kiri. 

Manatan pemain timnas Indonesia U-23 tersebut musim lalu hanya bermain 1 kali di Liga 1 2022/2023. 

Namun musim lalu atau Liga 1 2022/2023, Persib memiliki masalah dengan bek kiri. 

Karena tak hanya David Rumakiek yang mengalami cedera tapi Zalnando juga sama mengalami cedera parah.


Bek kiri Persib David Rumakiek saat bersama Henhen Herdiana. Dia saat ini masih menjalani penyembuhan cedera lutut. Foto: Persib--

Persib pun kehabisan bek kiri. Memang masih ada Daisuke Sato namun tak cukup untuk menempuh 1 musim laga.

Untuk itu, pelatih Persib Luis Milla memutuskan mengontrak Rezaldi Hehanussa dari Persija Jakarta dengan skema transfer.

Rezaldi dikontrak Persib tepat di pertengahan musim atau bursa transfer Januari 2023.

Skuad Persib Mulai Gemuk

Skuad Persib mulai gemuk seiring dengan perpanjangan kontrak para pemain Persib musim lalu dan datangnya pemain baru.

Konsekuensi skuad Persib saat ini mulai gemuk, yaitu terbaru, setelah Persib memperpanjang kontrak Abdul Aziz maka akan ada posisi pemain di Persib yang harus out.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: