Mau Keliling Kota Tasik Naik Angkot, Yuk Cek Ini Nomor dan Jalur Angkotnya

Mau Keliling Kota Tasik Naik Angkot, Yuk Cek Ini Nomor dan Jalur Angkotnya

Persimpangan Jalan Mitra Batik yang dilalui oleh angkot nomor 05.-Foto: tangkapanlayar/dok cctv dishub kota tasik-

KOTA TASIK, RADARTASIK.COM - Berjalan-jalan di KOTA TASIK menikmati suasana setelah berlebaran, tidak ada salahnya kita coba naik angkot atau angkutan KOTA.

Ada banyak jalur angkot yang beroperasi di Kota Tasik, yang bisa kita naiki sambil melihat-lihat pemandangan di Kota Tasik.

Naik angkot atau angkutan kota, saat ini jarang dilakukan oleh masyarakat karena banyak orang lebih memilih menggunakan transportasi online.

Meskipun point angkot atau angkutan kota hingga saat ini masih tetap ada dan cukup banyak.

BACA JUGA:Pakar Wasit Yakin Pelangaran Terhadap Paolo Dyballa Harus Dapat Kartu Merah

Naik angkot atau angkutan kota, ternyata ongkosnya tidak begitu mahal. Cukup terjangkau. Satu keliling jalur angkot atau angkutan kota tarif atau ongkosnya hanya Rp5 ribu saja per orang.

Biar kita tahu dan tidak kesasar saat naik angkot atau angkutan kota, yuk cek ini nomor dan jalur angkotnya:

01 Awipari-Cikurubuk-Awipari

02 Jalan Siliwangi-Cikalang-keliling tengah kota

BACA JUGA:Wakil presiden UEFA: AC Milan dan Inter Bisa Kalahkan Real Madrid Atau Manchester City

03 Pancasila-Kawalu 

04 Mangkubumi-Pancasila

05 Indihiang-Pancasila

06 Indihiang-Pancasila-Leuwidahu

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: