Menu-Menu Wajib Dihidangkan Saat Lebaran, Jangan Sampai Absen dari Meja Makan

Menu-Menu Wajib Dihidangkan Saat Lebaran, Jangan Sampai Absen dari Meja Makan

Rendang salah satu menu wajib yang dihidangkan pada saat Lebaran.-Foto: tangkapanlayar/dok tmiiofficial-

KOTA TASIK, RADARTASIK.COM - Lebaran tinggal menghitung hari, seluruh umat muslim di penjuru dunia akan merayakan hari kemenangan pada 1 Syawal 1444 Hijriah.

Merayakan momentum lebaran bersama keluarga dan kerabat tercinta, merupakan momen yang ditunggu-tunggu. Kumpul bersama kemudian menikmati berbagai macam hidangan yang telah disediakan.

Ada banyak makanan yang biasanya dihidangkan pada saat Lebaran. 

Berikut menu-menu wajib dihidangkan saat Lebaran:

BACA JUGA:Segini Denda Persib Setelah Stadion GBLA Jadi Lautan Flare, Cek di Sini

1. Opor Ayam

Makanan yang satu ini biasanya berda di urutan pertama yang dihidangkan. Opor ayam merupakan menu khusus lebaran yang selalu ada di hampir seluruh rumah.

Berbahan dasar daging ayam yang dimasak dengan santan dan bumbu kuning, sangat enak dinikmati bersama ketupat tau lontong. Selain itu bisa juga ditambah dengan acar mentimun dan sayuran, biar segar.

BACA JUGA:Tak Betah di Inggris, AC Milan Ingin Datangkan Mason Greenwood ke Italia

2. Ketupat dan Lontong

Selain nasi, menu utama saat Lebaran adalah lontong dan ketupat. Aneka ukuran ketupat biasanya disediakan di meja makan untuk dinikmati bersama opor ayam.

Cara membuat ketupat juga cukup mudah dan bahannya bisa kita temukan di pasar. Apalagi sekarang banyak juga orang yang menjual ketupat yang sudah masak.

BACA JUGA:7 Aksi HAM Wajib Dilaporkan kepada Presiden, Kota Tasikmalaya Lakukan Evaluasi Bersama

3. Sambal Goreng Kentang 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: