RESMI, Daftar Biaya Perjalanan Ibadah Haji 2023 Per Embarkasi Seluruh Indonesia, Kalau Embarkasi Kertajati?

RESMI, Daftar Biaya Perjalanan Ibadah Haji 2023 Per Embarkasi Seluruh Indonesia, Kalau Embarkasi Kertajati?

Jamaah haji 7 daerah di Jabar gunakan Bandara Kertajati mulai tahun 2023 untuk keberangkatan dan kepulangan.--BIJB--

h. Embarkasi Solo sebesar Rp 49.893.98I,26

i. Embarkasi Surabaya sebesar Rp 55.928.458,26

j. Embarkasi Balikpapan sebesar Rp 50.792 .20I,26

k. Embarkasi Banjarmasin sebesar Rp 50.753.057,26

1. Embarkasi Makassar sebesar Rp 52.182.703,26

m.Embarkasi Lombok sebesar Rp 51.268.349,26

n. Embarkasi Kertajati sebesar Rp 52.837.858,26

Adapun biaya perjalanan Ibadah Haji (Bipih) per embarkasi dipergunakan untuk biaya: penerbangan haji, biaya hidup (living cost), serta sebagian biaya layanan Arafah, Mudzalifah, dan Mina.

BACA JUGA: Tiba-Tiba Anak Demam Saat Berpuasa, Ini Cara Mengatasinya

Sementara utu ini daftar besaran Biaya Perjalanan Ibadah Haji (Bipih) per embarkasi Petugas Haji Daerah dan Pembimbing Kelompok Bimbingan lbadah Haji dan Umrah (KBIHU):

a. Embarkasi Aceh sebesar Rp 84.602.294,26

b. Embarkasi Medan sebesar Rp 85.439.589,26

c. Embarkasi Batam sebesar Rp 87.667.245,26

d. Embarkasi Padang sebesar Rp 86.282.787,26

e. Embarkasi Palembang sebesar Rp 88.242.945,26

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: