WABAH DIFTERI Kian Menyerang, Wajib Siaga Cegah Tertular

WABAH DIFTERI Kian Menyerang, Wajib Siaga Cegah Tertular

Waspada wabah difteri yang kian menyerang.-Foto:tngkanpanlayar/dokdinkesjabar-

KOTA TASIK, RADARTASIK.COM - Kejadian luar biasa (KLB) Difteri terjadi di Kabupaten Garut Jawa Barat, bahkan beberapa kota dan kabupaten di Jawa Barat dikhawatirkan mengalami hal yang sama.

Difteri merupakan penyakit menular yng tidak boleh disepelekan, berikut penjelasan dari Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat:

1. Difteri tergolong penyakit berbahay dan berisiko yang dapat merusak jantung, ginjal dan otak

2. Dapat menyebar melalui batuk, bersin, luka terbuka

BACA JUGA:KUATKAN Implementasi Perda Nomor 7 Tahun 2014, H. Asep Deni: Saran Saya Libatkan RT RW dan FPP

3. Dapat menyebar dari orang ke orang melalui percikan air liur

4. Bisa dialami oleh siapa saja

5. Orang yang berisiko tinggi terken difteri yaitu tidak mendapatkan vaksin difteri secara lengkap, tinggal di area padat penduduk dn buruk kebersihannya, bepergian ke wilayah yang sedang marak difteri, memiliki penyakit yang menekan daya tahan tubuh.

Gejala-gejala yang terlihat:

BACA JUGA:HEBOH, di Kupang Masuk Sekolah Mulai Jam 5 Pagi, Gelap-Gelapan Guru Sudah di Sekolah

1. Lemas

2. Suara serak

3. Menggigil

4. Batuk pilek

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: