5 Rekomendasi HP Harga 1 Jutaan dengan Spesifikasi Tinggi, Cek di Sini Ada Promo bulan Februari 2023
Oppo A16 menjadi salah satu rekomendasi HP harga 1 jutaan dengan spesifikasi tinggi.-foto:tangkapanlayar/suryadi/dokradarcirebon-
KOTA TASIK, RADARTASIK.COM – Rekomendasi HP harga 1 jutaan dengan spesifikasi tinggi ini bisa kamu baca tuntas sebelum memutuskan untuk membeli gadget terbaru yang kamu butuhkan.
Handphone atau HP merupakan kebutuhan utama bagi sebagian orang saat ini. Perangkat ini dibutuhkan tidak hanya sebagai alat komunikasi, tetapi juga sebagai penunjang kerja.
Dengan berkembangnya teknologi, alat komunikasi ini menjadi semakin kompleks dan mencakup beberapa fungsi yang memberikan banyak kemudahan.
Tak sedikit orang bisa menghasilkan uang dengan memaksimalkan fungsi dari smartphone yang mereka gunakan. Banyak bisnis, seperti penjualan online, dapat dikelola menggunakan ponsel.
BACA JUGA:Pasien Gangguan Ginjal Akut Sulit Kencing, Bunda Wajib Waspada!
Untuk itu ada rekomendasi HP harga 1 jutaan dengan spesifikasi tinggi untuk menunjang aktivitas sehari-hari. Selain itu, beberapa merek HP sedang membuka promo di bulan Februari 2023 ini.
Oleh karena itu, kebutuhan akan perangkat yang satu ini terus meningkat. Harga HP juga menjadi lebih murah seiring dengan teknologi yang ditawarkan.
Nah jika kamu sedang mencari ponsel dengan harga 1 jutaan di Februari 2023, kamu bisa menyimak lima rekomendasi berikut ini.
BACA JUGA:Klik Link Download Spongebob Squarepants: The Cosmic Shake, Tempat Game di Bikini Bottom
Ponsel harga 1 jutaan pertama yang masuk rekomendasi kali ini adalah Infinix yang meluncurkan ponsel terbarunya yaitu Infinix Hot 20i. Ponsel ini dirilis pada 22 Desember 2022.
Yang diunggulkan dari ponsel Infinix ini adalah fitur Extended RAM yang dapat memperluas RAM standar 4GB hingga 3GB. Jadi kamu mendapatkan hingga 7GB RAM. Harga HP ini mulai dari Rp1.449.000.
Samsung Galaxy A04s memiliki ukuran 6,5 inci dengan resolusi HD+ dan mendukung refresh rate 90 Hz.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: