Resmi, Harga BBM Kembaran Pertalite dan Pertamax Turun, Ini Daftar Harga BBM Terbaru dari Aceh hingga Papua

Resmi, Harga BBM Kembaran Pertalite dan Pertamax Turun, Ini Daftar Harga BBM Terbaru dari Aceh hingga Papua

Mulai awal Januari 2023, Vivo menurunkan harga 3 jenis BBM. Foto: Disway --

BACA JUGA: Cling, Resmi Harga 8 Jenis BBM Turun Sekaligus, Cek di Sini Harga Pertalite dan Pertamax di 34 Provinsi

BBM BP Diesel ikut turun menjadi seharga Rp16.310 per liter dari sebelumnya Rp18.660 per liter.

Bagaimana dengan harga BBM Pertalite dan BBM Pertamax milik PT Pertamina? Hingga siang tadi belum pengumuman soal perubahan harga.

Dikutip dari laman resmi Pertamina, harga BBM di wilayah DKI Jakarta untuk jenis Pertamax Turbo dijual seharga Rp15.200 per liter.

Kemudian jenis BBM Pertalite dan Pertamax masing-masing dijual seharga Rp10.000 per liter, dan Rp13.900 per liter.

BACA JUGA: Sindiran Halus Shakira untuk Pique: Jika Seseorang Mengkhianati Kita, Kita Harus Tetap Percaya dengan Cinta

Daftar harga BBM terbaru dari Aceh hingga Papua atau harga BBM terbaru di SPBU Pertamina, Shell, BP AKR dan Vivo per 1 Januari 2023.

SPBU Vivo

- Revvo 90: Rp11.800 per liter

- Revvo 92: Rp12.800 per liter

- Revvo 95: Rp13.600 per liter

 

BP AKR

- BP 90: Rp12.940 per liter

- BP 92: Rp13.030 per liter

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: disway.id