4 Larangan Saat Pengisian Tangki CNG Kendaraan, Nomor 2 Bahaya Banget

4 Larangan Saat Pengisian Tangki CNG Kendaraan, Nomor 2 Bahaya Banget

4 Larangan saat pengisian tangki CNG kendaraan.-Dok. Pertamina-

JAKARTA, RADARTASIK.COM – Kualitas pembakaran CNG (Compressed Natural Gas) dinilai lebih bagus dari Pertalite.

Sebagai bahan bakar baru yang ramah lingkungan dan calon penganti Pertalite, kualitas CNG setara Pertamax Turbo yang memiliki oktan 98.

Dari sisi tekanan, CNG mencapai 200 bar. Sedangkan Pertamax Turbo hanya selevel dengan LGV yakni 8-12 bar.

Karena itu, layaknya pengisian bahan bakar minyak (BBM), pengisian tangki CNG wajib mengikuti standar prosedur keselamatan.

BACA JUGA: Daftar Harga Tangki CNG Bekas Lebih Murah, 3 BBM Oktan Rendah Tamat 1 Januari 2023

Merangkum dari peraturan pemerintah, paling tidak ada 4 larangan saat pengisian tangki CNG kendaraan (motor maupun mobil).

Berikut larangan saat pengisian tangki CNG sepeda motor maupun mobil dan penjelasannya:

1. Melebihi Tekanan Maksimum

Dilarang mengisi tangki dengan bahan bakar gas pada tekanan yang melebihi tekanan maksimum yang disyaratkan.

BACA JUGA: Di 2023, Harga Pasang Tangki CNG Paling Murah Rp 1 Juta, Ukuran dan Merek Tentukan Biaya Pemasangan Tangki CNG

Tekanan pengisian maksimum ini harus diterakan dengan jelas dekat saluran pengisian.

Tekanan pengisian maksimum tidak boleh melampaui 16,5 MPa pada 15° C.

2. Merokok

Tidak diperkenankan merokok dalam jarak 6 meter dari kendaraan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: