Cara Bayar Briva E-Tilang via BRI Saat Operasi Zebra 2022

Cara Bayar Briva E-Tilang via BRI Saat Operasi Zebra 2022

Ilustrasi e-tilang alia tilang elektronik.-Etle Jatim Polri-

BACA JUGA: Denise Chariesta Tantang Pria Berinisial R Buat Pengakuan Jujur Soal Perselingkuhannya Selama 4 Tahun

2. Pilih menu Transaksi Lain > Pembayaran > Lainnya > BRIVA

3. Masukkan 15 angka Nomor Pembayaran Tilang

4. Di halaman konfirmasi, pastikan detil pembayaran sudah sesuai seperti Nomor BRIVA, Nama Pelanggar dan Jumlah Pembayaran

5. Ikuti instruksi untuk menyelesaikan transaksi

BACA JUGA: Airlangga Hartarto: Modifikasi Mobil Indonesia Punya Pasar Besar di Luar Negeri

6. Copy struk ATM sebagai bukti pembayaran yang sah dan disimpan

7. Struk ATM asli diserahkan ke penindak untuk ditukarkan dengan barang bukti yang disita

Cara Bayar Briva E-Tilang via Mobile Banking BRI

1. Login aplikasi BRI Mobile

BACA JUGA: Gabung Jadi Anggota Pemuda Pancasila, Yapto Instruksikan Seluruh Anggota PP Dukung Anies di Pilpres 2024

2. Pilih menu Mobile Banking BRI > Pembayaran > BRIVA

3. Masukkan 15 angka Nomor Pembayaran Tilang

4. Masukkan nominal pembayaran sesuai jumlah denda yang harus dibayarkan, Transaksi akan ditolak jika pembayaran tidak sesuai dengan jumlah denda titipan

5. Masukkan PIN

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: