Berikut Aneka Menu Telur untuk Menu Sarapan Pagi yang Bikin Menggugah Selera Makan
Aneka olahan telur yang bisa dinikmati untuk sarapan pagi.-Foto:tangkapan layar/jabarekspres.com-
RADARTASIK.COM - Memasak telur sebagai menu sarapan, memang pilihan tepat. Selain praktis, telur juga memiliki kandungan gizi tinggi.
Yang menjadi masalah adalah, kita kadang bosan dengan masakan telur yang itu-itu saja.
Namun jangan khawatir, dalam tulisan ini ada beberapa resep menu kreasi serba telur, yang bisa menjadi inspirasi.
Telur memiliki kandungan protein yang tinggi, sehingga sangat cocok untuk sarapan.
Mengonsumsi protein saat sarapan, akan membuat tubuh merasa kenyang lebih lama.
BACA JUGA:Penyebab Urine Berwarna Kemerahan
Namun apa jadinya bila memasak telur hanya bisa di ceplok, dadar atau rebus, tentu akan membuat keluarga menjadi bosan.
Berikut ada 7 resep kreasi olahan telur yang bisa digunakan sebagaii variasi menu sarapan nikmat dan sehat.
BACA JUGA:12 Referensi Makanan yang Bisa Dinikmati di Akhir Pekan Ini
1. Telur Gulung Wortel Buncis
Bahan-bahan:
– 5 butir telur ayam
– 1 batang daun bawang, diiris
– 1 buah wortel, dicincang
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: