Persik Berencana Datangkan Investor untuk Benahi Stadion
”Paling tidak dua itu dulu agar pada Juli nanti bisa bermain di Stadion Brawijaya. Kami sudah melakukan langkah itu sekarang,” jelas Alif.
BACA JUGA:Megabintang Manchester United Cristiano Ronaldo Umumkan Nama Putrinya
Lebih lanjut Alif menjelaskan saat ini manajemen Persik Kediri berniat menggandeng investor dalam rencana pembenahan Stadion Brawijaya.
Dalam waktu dekat manajemen akan kembali menemui pemerintah daerah untuk membahas kerja sama pengelolaan Stadion Brawijaya agar sama-sama saling menguntungkan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: