Alasan 21 Penyakit Tidak Dijamin BPJS Kesehatan, Cek Daftarnya Agar Tidak Keliru

Sabtu 26-07-2025,15:39 WIB
Reporter : Ruslan
Editor : Ruslan

11. Pengobatan komplementer, alternatif adan tradisional yang belum dinyatakan efektif berdasarkan penilaian teknologi kesehatan.

12. Pengobatan dan tindakan medis yang dikategorikan sebagai percobaan / eksperimen.

13. Alat dan obat kontrasepsi serta kosmetik.

BACA JUGA: Punya Rumah Tanpa Ribet ala Generasi Muda dengan KPR BRI

14. Perbekalan kesehatan rumah tangga.

15. Pelayanan kesehatan akibat bencana pada masa tanggap darurat dan kejadian luar biasa / wabah.

16. Pelayanan kesehatan pada kejadian tidak diharapkan yang bisa dicegah.

17. Pelayanan kesehatan yang diselenggarakan dalam rangka bakti sosial.

18. Pelayanan yang tidak ada hubungan dengan manfaat jaminan kesehatan yang diberikan.

19. Pelayanan kesehatan akibat tindak pidana penganiayaan, kekerasan seksual, korban terorisme dan tindak pidana perdagangan orang.

20. Pelayanan kesehatan tertentu berkaitan dengan Kementerian Pertahanan, TNI dan Polri.

Kategori :