Kaulinan Pasir Kunci yang Terus Berinovasi, Tempat Nostalgia Masa Kecil di Kota Bandung

Senin 15-07-2024,21:01 WIB
Reporter : Ruslan
Editor : Ruslan

Salah satunya anak-anak dapat merasakan kegembiraan bermain di alam terbuka dan jauh dari gadget serta permainan modern.

Meskipun memiliki potensi besar, Kaulinan Pasir Kunci menghadapi tantangan dalam mempertahankan eksistensinya di tengah perubahan zaman.

Diakui bahwa minat masyarakat terhadap permainan tradisional semakin menurun. Permainan buhun tergantikan permainan modern yang lebih praktis dan mudah diakses.

BACA JUGA: Rumah Makan Khas Sunda Saung Gunung Jati Tasikmalaya Obat Rindu Masakan Rumahan, Sajian Pedas Tersedia di Sini

Oleh karena itu, agar tetap relevan dan menarik bagi generasi muda, pengelola kaulinan terus berinovasi dan beradaptasi.

Tempat wisata ini adalah tempat yang tepat untuk bernostalgia dengan masa kecil atau mengenalkan anak-anak pada permainan tradisional Sunda.

Dengan lokasi yang strategis, fasilitas lengkap dan suasana yang asri, objek wisata edukasi ini siap memberikan pengalaman liburan yang berbeda dan berkesan.

Kategori :