Ini Tahapan Pendaftaran KIP Kuliah 2024 Dari Awal Hingga Jadi Mahasiswa Penerima, Simak ya!

Jumat 23-02-2024,06:37 WIB
Reporter : Suryadi
Editor : Ruslan

BACA JUGA:Target Pajak Daerah di Kabupaten Pangandaran Naik 20 Persen Tahun ini

Untuk diketahui, kode akses berguna untuk menyelesaikan proses pendaftaran KIP Kuliah 2024 dan memilih salah satu proses seleksi yang akan diikuti pada SNPMB 2024 yakni SNBP 2024, SNBT 2023, dan Jalur Mandiri.

5. Selanjutnya, pendaftar harus menyelesaikan proses pendaftaran di website resmi KIP Kuliah sesuai dengan jalur seleksi yang dipilih, baik itu jalur SNBP 2024, SNBT 2024 atau Jalur Mandiri.

6. Calon mahasiswa penerima KIP Kuliah 2024 yang telah dinyatakan diterima di perguruan tinggi dapat dilakukan verifikasi lebih lanjut oleh perguruan tinggi.

Verifikasi yang dilakukan oleh perguruan tinggi tersebut dilakukan sebelum diusulkan ke Puslapdik Kemdikbudristek sebagai mahasiswa penerima KIP Kuliah 2024.

BACA JUGA:Kenalkan Perguruan Tinggi, Karang Taruna Desa Tawangbanteng Akan Gelar TWB Expo Campus 2024, Ini Jadwalnya

Itulah informasi mengenai tahapan pendaftaran KIP Kuliah 2024 dari awal hingga diterima menjadi mahasiswa penerima.

Kategori :