Mampu Naik ke Peringkat 3, PSIS Semarang Harus Dibayar Mahal Karena Delvin Rumbino Cedera Hingga Akhir Musim

Jumat 17-11-2023,04:01 WIB
Reporter : Suryadi
Editor : Ruslan

BACA JUGA:Siap-siap, Kemendesa PDTT Buka Pendaftaran Calon Pendamping Lokal Desa TA 2023, Ini Jadwal dan Persyaratannya

Mengutip laman resmi Liga Indonesia Baru, Delvin Rumbino telah mencatatkan 14 pertandingan dari 19 laga yang telah dijalani PSIS Semarang.

Hingga pekan ke-19 Liga 1, Delvin Rumbino menjadi andalan pelatih PSIS Semarang Gilbert Agius di lini tengah.

Adapun kontribusi yang telah diberikan Delvin Rumbino bagi PSIS Semarang yaitu mampu mendongkrak tim kebanggaan warga Semarang itu merangsek naik ke peringkat ketiga klasemen sementara Liga 1.

Saat ini, PSIS Semarang semakin mantap bersaing di papan atas dengan perolehan 34 poin dan hanya terpaut satu angka dari Persib yang berada di peringkat kedua.

Kategori :