INOVASI! BPKB Manual Akan Diganti Mulai Tahun 2024

Sabtu 16-09-2023,15:32 WIB
Reporter : Ruslan
Editor : Ruslan

Dengan hadirnya BPKB elektronik masyarakat nantinya tidak lagi sulit dengan urusan BPKB. Misalnya, saat melakukan mutasi kendaraan tidak perlu lagi menunggu waktu sampai berminggu-minggu.

BPKB elektronik diyakini akan mencegah kecurangan. ”BPKB elektronik diharapkan juga bisa mencegah adanya praktik kecurangan,” kata dia.

Kategori :