BEUUUH… Mantap! Persib Cetak 995 Gol di Liga 1, Pencetak Gol Pertamanya Seorang Striker Legendaris

Senin 28-08-2023,20:39 WIB
Reporter : Usep Saeffulloh
Editor : Usep Saeffulloh

Bahkan, menurut pelatih Persib Bojan Hodak, kemenangan Persib dari RANS Nusantara membangkitkan mental para pemain Persib yang sebelumnya jatuh.

Mental pemain Persib sebelumnya jatuh karena hasil buruk di awal-awal musim dan belum pernah menang di kandang.

Namun kini, Persib telah menang di kandang. Menurut Bojan Hodak mental pemain Persib bangkit menjelang laga melawan Persija Jakarta pada 2 September 2023.

Di sisi lain, Persija mendapatkan hasil kurang baik. Persija kalah 2-0 dari Dewa United.

Persija kalah dari Dewa United di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Jumat 25 Agustus 2023 malam.

 

Kategori :