DAHSYAT, Bomber Asing Gabung Persib, Skuad Luis Milla Mantap Menatap Juara Liga 1 2023/2024, Ini Profilnya

Kamis 08-06-2023,05:41 WIB
Reporter : Usep Saeffulloh
Editor : Usep Saeffulloh

DAHSYAT, Bomber Asing Gabung Persib, Skuad Luis Milla Mantap Menatap Juara Liga 1 2023/2024, Ini Profilnya

BANDUNG, RADARTASIK.COM— Skuad Luis Milla mantap menatap juara Liga 1 2023/2024 setelah bomber asing gabung Persib.

Sekarang bomber asing gabung Persib dan sudah berlatih bersama skuad Luis Milla di Stadion Persib, Kota Bandung, Rabu 7 Juni 2023.

Dengan bergabungnya bomber asing ke Persib Bandung, maka kekuatan lini depan Persib dipastikan semakin tajam.

BACA JUGA: Wajar Gerry Cardinale Pecat Paolo Maldini, Ia Bahkan Tak Tahu AC Milan 7 Kali Juara Liga Champions

BACA JUGA: Tim Gabungan Sita 10 Ribu Batang Rokok Tanpa Pita Cukai di Tasikmalaya

Sebagai catatan, musim lalu bomber asing itu mencetak 24 gol untuk Persib di Liga 1 2022/2023.

Bomber asing gabung Persib itu adalah David da Silva yang baru pulang dari Brasil.


David da Silva bomber asing gabung Persib dan telah kembali berlatih bersama skuad Luis Milla di Stadion Persib, Kota Bandung. Foto: Twitter Persib--

Sebelumnya sempat memunculkan kekhawatiran di kalangan Bobotoh karena David da Silva belum berlatih bersama skuad Luis Milla di hari pertama dan kedua latihan bersama.

Namun, Rabu, 7 Juni 2023 kekhawatiran Bobotoh bahwa David da Silva tidak lagi bersama Persib musim depan sirna.

BACA JUGA: Siapa Giorgio Furlani, CEO yang Membuat Paolo Maldini Dipecat AC Milan

BACA JUGA: PENYEBAB Luis Milla Memuji Persib Terkait Kualitas Tempat Latihan, Kini Merasa Dapat Perhatian Lebih

Bomber asing gabung Persib lagi dan berlatih bersama skuad Luis Milla di Stadion Persib Bandung.

Jadi musim depan David da Silva dipastikan tetap berada di Persib Bandung.

Kategori :