Tiket Murah Beli 1 Dapat 3 Destinasi Wisata di Pangandaran, Naik Bus Pariwisata Aja!

Kamis 01-06-2023,02:25 WIB
Reporter : Tina Agustina
Editor : Tina Agustina

Harga tiket bus kecil dari Rp580 ribu menjadi Rp400 ribu;

Harga tiket bus sedang dari Rp835 ribu menjadi Rp550 ribu;

Harga tiket bus besar dari Rp1.450.000,- menjadi Rp980 ribu. 

Buat yang mau liburan dengan keluarga yang banyak, atau mau pergi dengan tetangga se-kampung. Enaknya naik bus pariwisata.

BACA JUGA:TRIK Fotografi Awesome dengan Setting Default di Galaxy A54

Salah satunya bisa menggunakan bus pariwisata milik perusahaan bus dari Ciamis. Namanya Gapuraning Rahayu.

Saat ini memiliki armada pariwisata yang handal dan anak digunakan oleh konsumen. Armada Pariwisata milik PT Gapuraning Rahayu mulai dikembangkan sejak tahun 2016 lalu.

Ini merupakan angkutan orang ang tidak dalam trayek, akan tetapi memenuhi kebutuhan transportasi sesuai dengan keinginan para penggunanya.

Armada Pariisata milik perusahaan bus dari Ciamis ini juga melayani untuk kegiatan family gathering, wisata, ziarah juga perjalanan dinas. Fasilitas yang disediakan untuk armada pariwisata ini cukup lengkap seperti:

BACA JUGA:TRIK Fotografi Awesome dengan Setting Default di Galaxy A54

1. DVD dan karaoke

2. Bus dilengkapi fasilitas air conditioner

3. Televisi LED

4. Bantal dan selimut

BACA JUGA:ENAKNYA! Bayar Pajak Motor di Samsat on Call, Lokasi Sesuai Permintaan

5. Recleaning seat

Kategori :