’Anak Emas’ Luis Milla Dipastikan Bertahan di Persib Musim Depan, Masih Bisa Berkompetisi Masuk Tim Utama

Jumat 05-05-2023,20:55 WIB
Editor : Usep Saeffulloh

’Anak Emas’ Luis Milla Dipastikan Bertahan di Persib Musim Depan, Masih Bisa Berkompetisi Masuk Tim Utama 

BANDUNG, RADARTASIK.COMPersib mempertahankan Febri Hariyadi bertahan di Persib musim depan.

Dengan demikian spekulasi bahwa Febri Hariyadi akan meninggalkan Persib musim depan dipastikan tidak terjadi.

Adapun alasan Febri Hariyadi bertahan di Persib musim depan karena masih masuk dalam skema Luis Milla.

BACA JUGA: Keren, Persib Kontrak 2 Alumni Inggris Masuk Class of Luis Milla di Persib Seperti Era Sir Alex Ferguson di MU

BACA JUGA: Hore, Resmi Persib Kontrak Kiper Modern hingga 2027, Jadi Penerus Sah I Made Wirawan

Dipastikan ’anak emas Luis Milla dipastikan bertahan di Persib musim depan.

Demikian dikatakan pengamat Persib Rony Anwari dalam chanel Youtube-nya.

“Pemilik nomor punggung 13 akan bertahan di musim depan yaitu yaitu Febri Hariyadi,” ujar Rony Anwari dilansir dari Youtube-nya, Jumat 5 Mei 2023.

“Nah ini (Febri Hariyadi) menurut Luis Milla masih masuk dalam skemanya walaupun ada penurunan performa di musim-musim sebelumnya atau musim lalu,” ujarnya.

BACA JUGA: Detik-Detik 2 Bintang Persebaya Gabung Persib Sungguh Mengharukan, Ada Peran Penting Sang Ibu

BACA JUGA: Perusahaan Bus dari Tasik Ini Ternyata Punya Rute ke Jawa Tengah-Jawa Timur, Nggak Tanggung Ada 48 Jalur

Namun demikian, kata Rony Anwari, Luis Milla masih meyakini bahwa Febri Hariyadi masih bisa berkompetisi bersama para pemain sayap Persib lainnya.

“Luis Milla masih percaya Febri Hariyadi masih bisa berkompetisi untuk masuk tim utama (Persib) di musim depan,” kata Rony Anwari.


Pemain Persib Febri Hariyadi saat laga uji coba beberapa waktu lalu. Foto: Persib--

Kategori :