Hits, 9 Tren Warna Tahun 2023, Digital Lavender Pancarkan Mood Terbaik

Selasa 13-12-2022,10:38 WIB
Editor : Usep Saeffulloh


Peridot merupakan warna yang diambil dari batu permata bernama peridot. Foto: ist--

 

5. Sundial

Warna yang tak kalah populer di tahun 2023 yaitu Sundial. 

Warna Sundial merupakan perpaduan warna emas, cokelat, dan krem. 

Ideal untuk digunakan di berbagai situasi dan desain. 

Warna Sundial memiliki earthy tone memberi kesan hangat serta terlihat natural di mata audiens.


Warna Sundial merupakan perpaduan warna emas, cokelat, dan krem.--

 

6. Tranquil blue

Warna berikutnya yang akan tren di 2023 yaitu Tranquil blue.

Tranquil blue memberikan kesan y dapat melawan emosi yang meluap luap dan kacau. 

Warna tranquil blue perpaduan antara tone aqua dan marine.

Tranquil blue turut diprediksi menjadi tren di tahun 2023 mendatang. 

Perpaduan warna tranquil blue yang ringan dan jelas seakan mengingatkan audiens terhadap elemen udara serta air. 

Hal tersebut dianggap dapat memberi kesan kedamaian dan ketenangan dalam desain.

Kategori :