RADARTASIK.COM - Buat kamu yang bingung mencari ide bekal anak sekolah, bisa mencoba resep roti srikaya.
Menu camilan manis tersebut terbilang mudah dibuat dan hanya memerlukan bahan yang sederhana.
Roti srikaya sendiri merupakan camilan khas Pontianak berupa roti yang diberi selai srikaya.
Sementara, selai srikaya terbuat dari telur, santan, tepung dan gula yang diolah menjadi camilan nikmat. Menu tersebut juga sangat mudah dikemas, sehingga sangat cocok untuk diadikan bekal anak sekolah.
BACA JUGA:Cari Apartemen di Cikarang? Ada Nih, Newville yang Harganya Setara Rumah Tipe 36
Camilan tersbeut juga bisa disajikan untuk keluarga, karena disukai oleh segala usia. Bagi kamu yang ingin mencoba membuat, berikut ini resep roti srikaya.
Bahan:
Roti tawar pandan (sesuai selera)
5 kuning telur 2 tetes pewarna kuning
600 ml santan kental
250 gram gula pasir
1 sendok makan tepung terigu protein sedang
1 sendok makan tepung maizena Daun pandan
BACA JUGA:Hadapi Tantangan Ekonomi, BRI Siapkan 4 Skenario Mitigasi Risiko dan Strategi