Bangga! BRI Jadi Best Company to Work for in Asia 2022 dan Most Caring Companies

Jumat 29-07-2022,19:50 WIB
Reporter : Ruslan
Editor : Ruslan

BACA JUGA: Mark Zuckerberg Bakal Bikin Instagram dan Facebook Makin Mirip TikTok, Keluarga Kadarshian Protes Tapi Dicueki

Hal ini tercermin dari tingkat engagement karyawan yang tinggi, memiliki budaya tempat kerja yang unggul, dan perhatian yang tulus terhadap karyawannya.

Lebih dari 300 perusahaan dari 13 negara, yakni China, Kamboja, Hong Kong, Indonesia, India, Korea, Makau, Malaysia, Filipina, Singapura, Taiwan, Thailand, dan Vietnam berpartisipasi dalam ajang ini.

Penilaian dilakukan melalui survey online kepada karyawan, kunjungan ke kantor, presentasi, dan audit.

BACA JUGA: Bocah Temukan Mayat Berbaju Batik di Sungai, Polisi Kesulitan Ambil Sidik Jari

Salah satu mekanisme penilaian, yakni melalui survey kepada karyawan perusahaan menggunakan T.E.A.M (Total Engagement Assessment Model) yang mengukur level employee engagement dari aspek culture & ethics, leadership & organization, active initiatives, serta wellness, meaning of work, learning & career path, empowerement and self actualization.

Kategori :