Terkait penangkapan Ajmal oleh pihak Taliban tersebut Amnesty Internasional mengirimkan rilis pernyataan yang mendesak agar Taliban dapat membebaskan Ajmal Haqiqi bersama rekannya ‘segera dan tanpa syarat’.
Surat desakan itu dikirim Amnesty Internasional pada Rabu 8 Juni 2022 waktu setempat. Hanya saja para pejabat Taliban belum merespons permintaan tersebut. (disway)