Peter De Roo Minta Persis Main Enjoy, Riyandi Siap Tampil Maksimal Lawan Persib
Pelatih Persis Solo Peter De Roo minta pemmain bermain enjoy saat menghadapi Persib Bandung.-I League-
BACA JUGA: Persikotas Luncurkan Jersey Baru dan Skuad Anyar, Pilih Ciamis Jadi Home Base Musim Ini
BACA JUGA: Cara Mudah Klaim Saldo DANA Gratis Rp278.000 Hari Ini
Peter juga menegaskan bahwa dirinya tidak terlalu fokus pada strategi lawan.
Dia hanya ingin timnya bisa menguasai bola dan menciptakan peluang sebanyak mungkin.
Baginya, yang penting adalah bagaimana Persis bisa menjalankan rencana permainan sendiri.
Meski bermain di depan pendukung Persib, Peter yakin timnya bisa memberikan perlawanan.
Sementara penjaga gawang M Riyandi juga siap tampil maksimal di laga krusial ini.
Dia mengatakan pertandingan melawan Persib sangat penting untuk membangkitkan semangat tim.
Riyandi yakin Persis mampu memberikan perlawanan meski bermain di kandang lawan.
Menurutnya, kunci utama dalam laga nanti adalah mental dan kepercayaan diri.
BACA JUGA: Dari Hari Listrik Nasional, Penerbangan Nasional, hingga Warisan Audiovisual Dunia
BACA JUGA: Aplikasi Penghasil Uang Terbaru, Raih Saldo DANA Gratis Setiap Hari
Dia menilai seluruh pemain sudah siap tempur dan memiliki motivasi besar untuk membawa pulang hasil positif.
Kiper kelahiran Bogor itu menjadi salah satu pemain yang paling konsisten musim ini.
Dia selalu dipercaya tampil sebagai starter di delapan laga terakhir, dengan total 720 menit bermain.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber: