Update Kasus Kematian Miho Nakayama, Polisi Umumkan Hasil Otopsi Resmi

Update Kasus Kematian Miho Nakayama, Polisi Umumkan Hasil Otopsi Resmi

Update Kasus Kematian Miho Nakayama, Polisi Umumkan Hasil Otopsi Resmi. Dokumen/Oricon--

Upacara pemakaman Miho Nakayama direncanakan berlangsung secara sederhana dengan hanya dihadiri keluarga dekat.

Shinobu Nakayama diperkirakan akan menjadi kepala pelayat.  

Karir Miho Nakayama, Sang Ikon Era 80-an dan 90-an

Miho Nakayama lahir pada tahun 1970 di Tokyo dan memulai debutnya sebagai aktris pada usia 14 tahun dalam drama "Maido Osawagase Shimasu" pada tahun 1985.

Tidak hanya di dunia akting, Miho juga mencatatkan banyak prestasi di dunia musik.

BACA JUGA:Peredaran Ketamin Mengkhawatirkan, Simak Efek Buruk Penyalahgunaan Ketamin dan Langkah Tegas BPOM

Lagu-lagunya seperti "Tsuiterune Notterune" dan "WAKU WAKU Sasete" menjadi hits besar di Jepang.  

Miho mendapatkan julukan "Miporin" dari para penggemarnya, dan pada masa kejayaannya, ia dianggap sebagai salah satu Idol paling berpengaruh di Jepang.

Miho juga berpartisipasi dalam acara musik bergengsi NHK Kohaku Uta Gassen selama tujuh tahun berturut-turut.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: