Yuk Kenalan dengan 5 Boy Group Jepang Bertalenta yang Debut di Dekade 2020-an

Yuk Kenalan dengan 5 Boy Group Jepang Bertalenta yang Debut di Dekade 2020-an

Inilah 5 boy grup Jepang bertalenta dekade 2020-an.-Youtube Starto Entertainment & @befirst_official-

Yuk kenalan dengan 5 Boy Group Jepang Bertalenta yang Debut di Dekade 2020an

RADARTASIK.COM - Tidak hanya Korea Selatan dengan budaya K-pop-nya, Jepang juga memiliki boy group bertalenta.

Bahkan Jepang adalah pelopor budaya idol group pria di Asia sejak era 60-an, menambah keberagaman musik J-Pop.

Ada banyak boy group legendaris ada yang cukup familiar di kalangan penggemar jejepangan era 90-an di Indonesia.

Seperti V6, salah satu membernya menjadi pemeran utama di Ultraman Tiga. Group ini juga mengisi lagu opening-nya.

Lalu, ARASHI yang famornya masih besar hingga sekarang sejak debut di tahun 1999.

Tidak lupa SMAP dengan Takuya Kimura sebagai salah satu anggotanya yang terkenal sejak berperan di drama hits Asia (Long Vacation 1996).

Akhir-akhir ini muncul juga boy group dekade 2020-an dengan segudang bakat, bahkan sukses menorehkan prestasi di luar ranah musik.

BACA JUGA: Cerita Wayang: Petualangan Narayana Kedua, Sukses Melawan Kangsa Dewa dan Merebut Mandura

Nah, bagi kamu yang awam dengan dunia peridolan Jepang, tidak ada salahnya mengecek 5 boy group Jepang bertalenta berikut ini. Penasaran? Yuk langsung simak saja.

1. SixTONES

Group ini sangat digemari di Jepang karena teknik vokalnya yang tinggi dan khas juga genre lagu yang sangat beragam.

Tidak heran berkat variasi musiknya, group ini berhasil memperoleh banyak fans laki-laki di Jepang yang biasanya jarang tertarik dengan boy group, bahkan sebagian generasi x jepang pun mengenali mereka.

Group mereka beranggotakan 6 orang yaitu Jesse Lewis, Taiga Kyomoto, Hokuto Matsumura, Yugo Kochi, Shintaro Morimoto dan tidak lupa Juri Tanaka (rapper asal Jepang).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: