Catat, Ini Cara Menghilangkan Gas Beracun Mematikan dari Dalam Sumur dengan Benda di Sekeliling Kamu

Catat, Ini Cara Menghilangkan Gas Beracun Mematikan dari Dalam Sumur dengan Benda di Sekeliling Kamu

Tim SAR gabungan mengevakuasi korban gas beracun dalam sumur mematikan di Cibalong Kabupaten Tasikmalaya, Selasa 26 Maret 2024. Begini cara menghilangkan gas beracun dari dalam sumur. Foto: ist--

“Gas beracun ini sangat berbahaya, dan menyebabkan fatalitas yang berujung maut bila dihirup," kata dia berpesan. 

Jembar Adisetia menjelaskan, biasanya gas dalam sumur itu yakni Hidrogen Sulfida (H2S). 

Gas Hidrogen Sulfida (H2S) tidak berwarna dan berbau, namun gas tersebut bisa menyebakan kematian. 

"Sementara yang di Cibalong ini seperti itu kejadiannya," kata Jembar menjelaskan.

Dia menjelaskan bahwa masa jenis gas beracun lebih besar dari massa jenis udara, sehingga gas ini sering didapati pada tempat-tempat rendah seperti sumur.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: