Persib Siapkan Game Internal Jelang Lawan Bhayangkara FC, Bojan Hodak Ingin Coba Taktik Baru

Persib Siapkan Game Internal Jelang Lawan Bhayangkara FC, Bojan Hodak Ingin Coba Taktik Baru

Pelatih Persib Bojan Hodak akan menyiapkan game internal untuk mencoba taktik baru Persib untuk lawan Bhayangkara FC. Foto: Persib--

Persib Siapkan Game Internal Jelang Lawan Bhayangkara FC, Bojan Hodak Ingin Coba Taktik Baru

BANDUNG, RADARTASIK.COM — Persib akan melakukan game internal jelang lawan Bhayangkara FC.

Persib siapkan game internal yang akan dilakukan pekan ini di masa jeda internasional.

Tujuan game internal Persib, kata pelatih Persib Bojan Hodak karena Persib ingin menjaga atmosfer pertandingan.

BACA JUGA: Tidak Perlu Bingung Lagi MSI Thin 15 sebagai Pilihan Laptop Gaming Terbaik untuk Mahasiswa

BACA JUGA: Italia Vs Venezuela: Luciano Spalletti Andalkan Lorenzo Pellegrini

Terlebih saat ini adalah Liga 1 2023/2024 berada di masa libur karena FIFA Matchday.

Setelah masa jeda internasional, Persib akan menghadapi Bhayangkara FC pada 28 Maret 2024.

Sebelumnya Persib telah menang 3-1 dari Persikabo 1973.

Bagi pelatih Persib Bojan Hodak, game internal jadi ajang untuk mematangkan persiapan menghadapi laga kontra Bhayangkara FC.

BACA JUGA: Kolaborasi Galaxy A25 5G dengan Galaxy Fit3 Jaga Gaya Hidup Sehat Selama Ramadhan 2024

BACA JUGA: Saran Victor Igbonefo untuk Skuad Persib agar Mulus Hadapi 5 Laga Sisa Patut Dicoba Bojan Hodak

"Saya tidak bisa menemukan lawan. Jadi, kita tidak akan menjalani uji tanding,” ujar Bojan Hodak dikutip dari laman Persib.

“Kami hanya akan bertanding antara pemain di tim. Mungkin pertandingan tertutup selama 90 menit," kata Bojan Hodak lagi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: