Sensasi Memetik Durian di Kebun Aa Kadu Tasikmalaya, Luasnya 20 Hektare, Asyiknya Bawa Keluarga Besar

Sensasi Memetik Durian di Kebun Aa Kadu Tasikmalaya, Luasnya 20 Hektare, Asyiknya Bawa Keluarga Besar

Pemilik Kebun durian Aa Kadu di Tanjungjaya Kabupaten Tasikmalaya, H Aryanto menunjukkan buah durian Duri Hitam, Senin 12 Februari 2024. Foto: ujang nandar / radartasik.com--

Sensasi Memetik Durian di Kebun Aa Kadu Tasikmalaya, Luasnya 20 Hektare, Asyiknya Bawa Keluarga Besar

TASIKMALAYA, RADARTASIK.COM – Bagi pecinta durian Musang King atau durian Duri Hitam saat ini bisa merasakan sensasi memetik durian di Kebun Aa Kadu Tasikmalaya.

Sensasi memetik durian Musang King di Kebun Aa Kadu Tasikmalaya bisa dilakukan bersama keluarga besar.

Untuk merasakan sensasi metik durian di Kebun Aa Kadu Tasikmalaya, pecinta durian tinggal datang ke kebun Aa Kadu di Kampung Cibanasih Desa Cikeusal Kecamatan Tanjungjaya Kabupaten Tasikmalaya. 

BACA JUGA: Daftar 10 Kecamatan Teratas Penghasil Durian Tasikmalaya, Nomor 6 Daerahnya Mantan Wagub Jabar Pak Uu

BACA JUGA: Dibuka Beasiswa Sobat Bumi Pertamina, Siapkan 7 Syarat, Dapatkan Biaya Pendidikan dan Biaya Hidup

Bagi pecinta durian yang ingin belajar menanam durian juga bisa belajar di Aa Kadu.

Termasuk Aa Kadu menyediakan bibit durian berbagai varian durian di kebunnya.

H Aryanto, pemilik Kebun Durian Aa Kadu Tasikmalaya menjelaskan kebun duriannya saat ini yang tengah dikembangkan seluas 20 haktare. 


Kebun durian Aa Kadu di Kampung Cibanasih Desa Cikeusal Kecamatan Tanjungjaya Kabupaten Tasikmalaya seluas 20 hektare. Foto: ujang nandar/radartasik.com--

80 persen dari ribuan pohon durian di kebun Aa Kadu berjenis durian Musang King.

BACA JUGA: Legenda AC Milan Jelaskan Mengapa Dybala dan Lukaku Tak Berdaya Menghadapi Inter Milan

BACA JUGA: Tasikmalaya Banjir Durian, 21 Ribu Ton Durian Tasikmalaya Sudah Dipanen, Bagaimana dengan Harganya?

Sisanya, 10 persennya adalah durian Duri Hitam atau durian Ochee.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: