Ini Skuad Masa Depan Persib yang Dilatih Sang Legenda Gilang Angga Kusumah, Kiprahnya Luar Biasa

Ini Skuad Masa Depan Persib yang Dilatih Sang Legenda Gilang Angga Kusumah, Kiprahnya Luar Biasa

Persib U-16 salah satu tim masa depan Persib. Saat ini Persib U-16 berlaga di babak 8 besar Elite Pro Academy (EPA) Liga 1 2023/2024. Foto: Persib--

Ini Skuad Masa Depan Persib yang Dilatih Sang Legenda Gilang Angga Kusumah, Kiprahnya Luar Biasa

BANDUNG, RADARTASIK.COMLegenda Persib Gilang Angga Kusumah melatih salah satu skuad masa depan Persib.

Salah satu skuad masa depan Persib Bandung itu adalah Persib U-16.

Saat ini Persib U-16 akan menghadapi Borneo FC di Borneo FC Training Centre Samarinda, Sabtu, 27 Januari 2024.

BACA JUGA: CAMABA Simak! Ini 11 Portofolio Bidang Seni dan Olahraga yang Dapat Digunakan untuk SNBP 2024 dan SNBT 2024

BACA JUGA: Hasil Evaluasi Persib Membuat Bobotoh Senyum-Senyum, karena Mendapatkan Kabar Baik Jelang Lawan Persis Solo

Sebelumnya pada laga pertama babak 8 besar Elite Pro Academy (EPA) Liga 1 2023/2024, Persib U-16 meraih hasil maksimal.

Adapun keberhasilan Persib masuk babak 8 besar lite Pro Academy (EPA) Liga 1 2023/2024 setelah menempati peringkat ketiga Grup B. Nah, di babak 8 Besar Elite Pro Academy (EPA) Liga 1 2023/2024, Persib berada di Grup Y bersama Borneo FC, Bhayangkara Presisi Indonesia FC dan Barito Putera.

Persib U-16 bertekad mempertahankan gelar juara Elite Pro Academy (EPA).

Musim lalu Persib U-16 juara Elite Pro Academy (EPA).

BACA JUGA: Striker Persib Asli Bandung Dapat Pujian Bojan Hodak, Ini Pesannya Agar Bisa Lebih Tajam Lagi

BACA JUGA: Cuaca Buruk Pengaruhi Tangkapan Ikan, Nelayan Pangandaran Lakukan ini

Nah, kata pelatih Persib U-16 Gilang Angga Kusumah, Persib U-16 telah punya bekal untuk berjuang mempertahankan gelar juara.

Karena Persib U-16 telah bermain di 20 pertandingan dan mengoleksi nilai 38 di fase sebelumnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: