Gemblengan Paul Munster di Persebaya Mulai Terasa, Meski Berlatih Sehari 2 Kali, Pemain Merasa Enjoy

Gemblengan Paul Munster di Persebaya Mulai Terasa, Meski Berlatih Sehari 2 Kali, Pemain Merasa Enjoy

Pemain asing Persebaya berpaspor Singapura Song Ui-young saat berlatih. Dia optimis Persebaya bangkit sejak dilatih Paul Munster, Foto: Persebaya--

Gemblengan Paul Munster di Persebaya Mulai Terasa, Meski Berlatih Sehari 2 Kali, Pemain Merasa Enjoy

SURABAYA, RADARTASIK.COM — Hasil gemblengan Paul Munster di Persebaya mulai terasa, terutama kepada mental dan semangat pemain Persebaya.

Paul Munster telah menggembleng pemain Persebaya baru tepat 1 minggu.

Namun, efek gemblengan Paul Munster kepada skuad Persebaya saat ini luar biasa.

BACA JUGA: CARA Paul Munster Bangkitkan Persebaya Luar Biasa dan Sangat Rasional, Ini Paparannya

BACA JUGA: Mengapa Pemain Persebaya Direndam 4 Menit di Tong Berisi Air Es? Ternyata Ini Tujuannya Kata Paul Munster

Dampak kehadiran Paul Munster di skuad Persebaya telah terasa. 

Hal itu bisa terlihat saat para pemain Persebaya bergairah dan memiliki semangat baru.

Para pemain Persebaya Surabaya digembleng Paul Munster dalam latihan keras.

Pemain Persebaya berlatih 2 kali dalam sehari. Pagi latihan gym di pusat kebugaran, sedangkan sore latihan taktik di lapangan. 

BACA JUGA: PERKENALKAN Pelatih Baru Persis Solo, Siap Adu Taktik dengan Bojan Hodak di Pekan ke-24 Liga 1

BACA JUGA: Dengan Layar Super AMOLED Nokia Z3 2024 Hadir dan Rilis Tahun ini? Cek Infonya di Sini

Kedatangan Paul Munster di saat jeda kompetisi memberikannya waktu yang cukup untuk mempersiapkan Persebaya secara mental, physical maupun taktikal.

Terlebih, Paul Munster tidak membedakan pemain lokal dan pemain asing di Persebaya saat latihan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: