Wow, Program Khusus Persebaya kepada Para Pemainnya Dianggap Sangat Bermanfaat, Bagaimana Bonek?

Wow, Program Khusus Persebaya kepada Para Pemainnya Dianggap Sangat Bermanfaat, Bagaimana Bonek?

Program khusus Persebaya kepada para pemainnya dianggap sangat bermanfaat. Foto: Persebaya--

Wow, Program Khusus Persebaya kepada Para Pemainnya Dianggap Sangat Bermanfaat, Bagaimana Bonek?

SURABAYA, RADARTASIK.COM— Ada program khusus Persebaya kepada para pemainnya selama masa libur latihan bersama.

Program khusus Persebaya kepada para pemain pemainnya dianggap sangat bermangfaat.

Adapun program khusus Persebaya kepada para pemainnya itu adalah menjaga kebugaran selama libur latihan bersama karena jeda Piala Asia 2023.

BACA JUGA: Spesifikasi Lengkap Nokia XPlus 2024 Layar Super AMOLED dan Baterai 7100 mAh

BACA JUGA: Kiper Persib Ini Memilih Latihan di Eropa yang Bersalju, Kini Jadi Idola Bobotoh di Skuad Bojan Hodak

Persebaya memberikan program khusus kepada para pemainnya agar selama liburan latihan bersama mereka tetap latihan mandiri di rumah mereka saat jeda Liga 1 2023/24.

Tujuan program khusus Persebaya kepada para pemainnya agar kondisi pemain Persebaya tidak menutun saatkembali berkumpul pada awal Januari 2024.

Muhammad Alimuddin, pelatih fisik Persebaya memaparkan bahwa program khusus kepada para pemain Persebaya agar fisik mereka tetap prima.

Terlebih, Persebaya akan menjalani laga tunda melawan PSIS Semarang pada 30 Januari 2024.

BACA JUGA: Gempa Sumedang Terkini: Gerak Cepat Yonif 301 PKS Dirikan Tenda Darurat Dekat Rumah Sakit

BACA JUGA: INNALILLAHI! Sumedang Diguncang Gempa Darat 3 Kali Sehari, Warga Berhamburan, Kerusakan Belum Terhitung

Laga tunda tersebut dilaksanakan sebelum Liga 1 2023/2024 dibuka lagi pada Februari 2024. 

“Daya tahan kekuatan dan kecepatan menjadi yang utama, walaupun libur kompetisi, pemain harus tetap jaga kondisi,” ujar pelatih yang akrab disapa Ali itu.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: