Horeee…Harga Tiket Persib Didiskon 10-20 Persen, Begini Cara Mendapatkannya

Ilustrasi logo Persib Bandung. Image: Persib--
Horeee…Harga Tiket Persib Didiskon 10-20 Persen, Begini Cara Mendapatkannya
BANDUNG, RADARTASIK.COM — Kabar baik bagi Bobotoh bahwa harga tiket Persib didiskon 10-20 persen.
Termasuk untuk laga Persib vs Persikabo 1973, harga tiket Persib didiskon 10-20 persen.
Laga Persib vs Persikabo 1973 akan dilaksanakan di Stadion Gelora Bandung Lautan Api Kota Bandung.
BACA JUGA: Alasan Beckham Putra Dipulangkan Membuat Bobotoh Deg-degan karena Ikuti Jejak Febri Hariyadi
BACA JUGA: TRIK JITU Cara Cepat Dapat Saldo DANA dari Poin TikTok, Ini Panduan Lengkapnya
Adapun jadwal laga Persib vs Persikabo 1973 yaitu dilaksanaka pada pekan ke-12 Liga 1 2023/2024, Sabtu, 16 September 2023.
Harga tiket untuk pertandingan kandang Persib tetap sebagai berikut:
VIP Bawah: Rp 400.000
VIP Barat Utara dan Selatan: Rp 200.000
BACA JUGA: Mantap, 4 Amunisi Baru Persib Sudah Tiba di Bandung, Mulai Berlatih Bersama Skuad Bojan Hodak
Tribun Utara, Selatan, dan Timur: Rp 125.000
“Harga ini berlaku untuk pembelian tiket di hari pertandingan, yaitu Sabtu, 16 September 2023,” tulis Persib di laman resminya.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: