Cara Menukarkan OVO Points di Merchant Partner OVO, Dibelanjakan Barang atau Jasa Bisa?

Cara Menukarkan OVO Points di Merchant Partner OVO, Dibelanjakan Barang atau Jasa Bisa?

Cara menukarkan OVO Points di merchant partner OVO, dibelanjakan barang atau jasa bisa?-OVO-

Cara Menukarkan OVO Points di Merchant Partner OVO, Dibelanjakan Barang atau Jasa Bisa?

JAKARTA, RADARTASIK.COM - Kabar gembira, OVO Points yang dimiliki ternyata bisa di tukarkan (redeem) di merchant partner OVO lho.

OVO Points dapat digunakan untuk pembayaran atas belanja barang dan jasa di merchant partner OVO.

Namun, OVO Points hanya dapat digunakan atau ditukarkan di merchant partner yang menerima pembayaran OVO Points.

Penting diketahui, tidak semua merchant partner OVO dapat menerima metode pembayaran OVO Points.

BACA JUGA:Apakah Energy Drink Bahaya Diminum Anak-Anak? Simak Penjelasan BPOM

OVO Points hanya dapat digunakan di merchant partner yang telah ditentukan oleh OVO.

Selain itu, aplikasi OVO telah menetapkan batas OVO Points yang dapat ditukarkan.

Tidak semua OVO Points dapat ditukarkan di merchant partner.

Hal itu karena tidak semua merchant partner OVO menerima pembayaran OVO Points secara penuh.

BACA JUGA:Penyebab Tidak Mendapatkan Fitur GoPayLater di Aplikasi Gojek, Ternyata Ini

Tak hanya itu, tidak semua merchant partner dapat menerima kombinasi penukaran OVO Points untuk pembelian barang maupun jasa.

Sesuai dengan syarat dan ketentuan, aplikasi OVO telah menetapkan persentase OVO Points yang dapat ditukarkan secara kombinasi dengan pembayaran OVO Cash.

Sekedar informasi, OVO Points merupakan penghargaan yang diberikan kepada pengguna yang telah berhasil menyelesaikan transaksi pakai OVO Cash.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: