Berikut 7 Tips Membeli Laptop Bekas Agar Terhindar dari Penipuan

Berikut 7 Tips Membeli Laptop Bekas Agar Terhindar dari Penipuan

Berikut 7 Tips Membeli Laptop Bekas Agar Terhindar dari Penipuan - RADARTASIK.COM--

RADARTASIK.COM - Tips Membeli Laptop Bekas, Terkadang, membeli Laptop atau barang elektronik lainnya tidak selalu harus dalam kondisi baru. Ada berbagai alasan mengapa seseorang memilih untuk membeli Laptop bekas, seperti keterbatasan anggaran atau hanya membutuhkannya untuk proyek atau tugas tertentu dalam jangka waktu singkat. 

Namun, membeli laptop bekas memang memerlukan beberapa pertimbangan agar tidak merasa tertipu setelah membelinya. 

Berikut ini adalah Tips Membeli Laptop Bekas yang harus kamu ketahui untuk menghindari penyesalan di kemudian hari.

BACA JUGA:Manchester United Siapkan 60 Juta Euro untuk Boyong Theo Hernandez, PSG Intip Respons AC Milan

1. Sesuaikan dengan Kebutuhanmu

Tips Membeli Laptop Bekas yang pertama perlu kamu lakukan, baik saat membeli laptop baru maupun bekas, adalah menyesuaikannya dengan kebutuhanmu. 

Pertimbangkan tugas dan aktivitas apa saja yang akan kamu lakukan dengan laptop tersebut. Jika kamu hanya membutuhkan laptop untuk tugas-tugas ringan seperti presentasi atau pengolahan data sederhana, maka kamu tidak perlu membeli laptop dengan spesifikasi yang terlalu tinggi. 

Tentukan spesifikasi minimum yang kamu perlukan agar sesuai dengan kebutuhanmu dan tetap berfungsi dengan baik.

2. Cek Bodi Laptop

Tips Membeli Laptop Bekas yang kedua saat membeli laptop bekas, jangan lupakan untuk memeriksa kondisi fisiknya. Meskipun hal ini terdengar sepele, tetapi memiliki laptop dengan banyak goresan atau kerusakan pada bodinya mungkin tidaklah menyenangkan. 

Periksa apakah ada goresan yang signifikan, retak, atau baret-baret di sana-sini. Pastikan laptop bekas yang akan kamu beli memiliki kondisi bodi yang terjaga dengan baik sehingga tetap enak untuk dilihat dan digunakan sehari-hari.

BACA JUGA:Praktisi Angkat Bicara Soal Siswi SD Tasikmalaya Tewas Tenggelam di Kubangan Bekas Galian C

3. Cek Layar

Tips Membeli Laptop Bekas yang ketiga pemeriksaan layar laptop bekas juga sangat penting. Layar laptop seringkali menjadi salah satu komponen yang rentan rusak. Namun, dengan perawatan yang baik, layar tersebut dapat berfungsi dengan baik tanpa masalah. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: