Presiden Galatasaray Tak Rela Mauro Icardi Gabung AS Roma
Mauro Icardi-Tangkapan Layar Instagram @mauroicardi-
Arnautovic pernah dilatih oleh Jose Mourinho tetapi Bologna dikabarkan meminta biaya sebesar 10 juta euro.
AS Roma saat ini tidak bisa membeli pemain sebelum menjual pemain terlebih dahulu karena aturan Fiancial Fair Play.
Mereka bahkan harus mendapatkan 30 juta euro sebelum 30 Juni untuk memenuhi aturan Financial Fair Play dengan menjual beberapa pemain seperti Roger Ibanez dan Leonardo Spinazzola.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: romapress